
Seiring dengan berjalannya
perubahan zaman dan kemajuan ilmu pengetahuan dan technologi di era saat ini
tentunya menuntut setiap pribadi untuk dapat melengkapi dirinya dengan
pengetahuan agar dapat mampu berpartisipasi dan bersaing dalam ruang lingkup
dimana seseorang tersebut berada.
Kemampuan seseorang tersebut
dapat dilengkapi dengan berbagai cara sehingga menjawab tantangan era saat ini
yang serba technologi.
Baca selengkapnya..